Sampurasun Wargi Ganjar Sabar...
Pada hari Selasa, 2 Juli 2024. Bertempat di Sutan Raja Hotel and Convention Centre, Kabupaten Bandung. Kepala Desa Ganjar Sabar bersama Ketua TP PKK Desa Ganjar Sabar menghadiri acara Penyampaian Petikan Surat Keputusan Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa.
Penyerahan Petikan Keputusan ini merupakan tindak lanjut dari terbitnya Undang-undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Perubahan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa yang memberikan perpanjangan masa jabatan Kepala Desa selama 2 Tahun.
#jawabarat ...
Sampurasun wargi Ganjar Sabar....
Dalam rangka meningkatkan pelayanan Administrasi Kependudukan, hari ini Senin Tanggal 1 Juli 2024. Desa Ganjar Sabar Menerima Mesin Pelayanan ADM (Anjungan Dukcapil Mandiri) dari Disdukcalil Bandung.
Untuk Pelayanan Administrasi tersendiri meliputi Pencetakan KIA, KTP, KK dan Administrasi lainnya.
Dengan adanya Mesin ADM ini, diharapkan dapat membantu Masyarakat Desa Ganjar Sabar dalam mencetak Dokumen Administrasi dengan mudah dan cepat.
#jawabarat #bandung #nagreg #ganjarsabar #ganjarsabarbersinar ...
Sampurasun Wargi Ganjar Sabar...
Dalam memenuhi Realisasi Program Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahun Anggaran 2024.
Bertempat di Aula Desa Ganjar Sabar, Hari ini Jum'at Tanggal 21 Juni 2024, Pemerintah Desa Ganjar Sabar melalui Kepala Desa Ganjar Sabar bersama Camat Nagreg, BPD Ganjar Sabar danTim Pendamping Desa. Menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Tahun Anggaran 2024 Bulan Januari s.d Bulan Maret.
Kepala Desa Ganjar Sabar, Siti Hasanah, S.Sos menyampaikan Dalam penerimaannya beliau berharap agar uang yang diterima dapat dimanfaatkan ...
Sampurasun Wargi Ganjar Sabar
(11/06/2024). Telah diadakan Pemilihan Pergantian Antar Waktu Badan Permusyawaratan Desa Ganjar Sabar wilayah Dusun II yang bertempat di Aula Desa Ganjar Sabar Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung.
Pada kesempatan ini terdapat 4 calon/kadidat yakni diantaranya Sdr. Agus Gunawan, Exo Tresna Nugraha, S.Pd, Hikmat Nugraha, Indra Lesmana.
Berdasarkan hasil pemungutan suara dan perhitungan suara, Agus Gunawan menjadi PAW BPD terpilih dengan jumlah 10 suara dari total 23 hak Suara. Sementara itu Exo mendapat 1 hak ...
Pelayanan Desa Ganjar SabarPada tanggal 23 Mei s.d 26 Mei 2024(TUTUP)
Hal tersebut sesuai dengan Ketentuan, Berdasarkan Surat Edaran Sekretariat Daerah Kabupaten Bandung No. 800.1.11.6/002/3574 A/BKPSDM Tentang HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2024.
Pelayanan Desa Ganjar Sabar Dibuka kembali pada tanggal 27 Mei 2024.
#bandung#nagreg#ganjarsabar#bersinar ...
Selamat Hari Kebangkitan Nasional. Semoga kita sebagai generasi muda Indonesia tetap bangkit dan terus berkarya untuk bangsa Indonesia.
20 Mei 2024 ...
Pelayanan Desa Ganjar SabarPada tanggal 9 Mei s.d 12 Mei 2024(TUTUP)
Hal tersebut sesuai dengan Ketentuan, Berdasarkan Surat Edaran Sekretariat Daerah Kabupaten Bandung No. 800.1.11.6/002/3574 A/BKPSDM Tentang HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2024.
Pelayanan Desa Ganjar Sabar Dibuka kembali pada tanggal 13 Mei 2024.
#bandung#nagreg#ganjarsabar#bersinar ...
Dirgahayu Yonif Para Rider 330 Tri Dharma yang ke 72.
Pengabdian bukan tentang pangkat dan jabatan tapi tentang ketulusan dan keikhlasan. - Kepala Desa Ganjar Sabar- (Siti Hasanah, S.Sos)
#ganjarsabar #nagreg #bandung #dirgahayu #yonifpr330tridharma #jawabarat #indonesia #tni #tniad ...